Hamparan langit maha sempurna,Bertahta bintang - bintang angkasaNamun satu bintang yang berpijar,Teruntai turun menyapa kuAda tutur kata terucap,Ada damai yang kurasakanBila sinarnya sentuh wajahku,Kepedihanku pun... terhapuskanAlam rayapun semua tersenyum,Merunduk dan memuja hadirnyaTerpukau aku menatap wajahnya,Aku merasa mengenal dia...Tapi ada entah dimana,Hanya hatiku mampu
No comments:
Post a Comment