Download Template Blogger Sekolah Gratis 2012
Template Blogger untuk Sekolah merupakan jenis template blog free yang digunakan untuk profil sekolah, sehingga masyarakat mengetahui bagaimana visi dan misi, profil guru, lingkungan dan lain sebagainya tanpa harus mengunjungi sekolah tersebut.
Template untuk sekolah lebih unik jika menggunakan Template jQuery sebagai tampilan inti dari profil yang akan ditampilkan dan akan lebih baik menggunakan template 3 kolom untuk menyertakan widget-widget didalamnya sebagai jalan pintas navigasi dan lain sebagainya. Blog Sekolah biasanya berlatar memakai template simple agar mudah untuk dikunjungi dan membuat betah para TreTan yang mengakses blog sekolah tersebut.
Berikut adalah Download Template Blogger Terbaik untuk Sekolah Gratis 2012. by: btemplates.com
1. DesignPro
2. MagPress
3. Creativa
4. TheFocus
5. HignTech
No comments:
Post a Comment