Pages

Sunday, January 27, 2013

Raffi Ahmad, Irwansyah, Zaskia dan Luna Maya ditangkap BNN

Raffi Ahmad, Irwansyah, Zaskia dan Luna Maya ditangkap Badan Narkotika Nasional (BNN)

Belum reda berita mengenai ditemukannya anak Muzdalifah istri pedangdut Nassar, Berita mengejutkan datang dari dunia selebriti tanah air, Raffi Ahmad yang kita kenal sebagai host Dahsyat yang sering berpasangan dengan Olga Syahputra di kabarkan ditangkap oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) (27/01/13) tadi pagi sekitar pukul 06.00.

Selain Raffi Ahmad, ada juga Irwansyah dan istrinya Zaskia Sungkar beserta Luna Maya yang dulu pernah dekat dengan Ariel "NOAH" juga dikabarkan tertangkap oleh petugas dari Badan Narkotika Nasional. Pesta Narkoba tersebut berlangsung di kediaman Raffi Ahmad di Kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan

Foto Raffi Ahmad, Luna Maya, Irwansyah dan Zaskia
(oleh: liputan6.com)


Para Artis tersebut hari ini menjalani Tes Urine apakah yang bersangkutan benar-benar menggunakan Narkoba atau tidak di BNN. Informasinya, tes mereka mendekati (A1) atau mendekati pasti dan hasil tersebut masih belum ada yang mengkonfirmasi.

Selain artis tersebut, Wanda Hamidah yang juga anggota DPRD DKI dari PAN juga dibekuk oleh Tim dari Badan Narkotika Nasional (BNN) dan peran dari beliau masih belum diketahui hingga kini.

seperti yang diberitakan oleh liputan6.com, tertangkapnya Presenter Raffi Ahmad beserta 15 artis lainnya santer beredar dan seharusnya Raffi menjadi Host acara Dahsyat yang ditayangkan di RCTI namun sejak pukul 09.00 tidak hadir dalam acara Dahsyat yang biasa di pandu oleh raffi dan olga syaputra dan menurut Produser Dahsyat, Raffi Izin dikarenakan sakit. BNN juga membenarkan bahwa yang tertangkap dalam pesta sabu / narkotika itu berinisial RA.

Selebriti merupakan sosok figur yang sering dijadikan tontonan bahkan tuntunan oleh para pemirsanya, Tukang Coding berharap kedepan tidak ada lagi artis yang menggunakan barang terlarang tersebut karna akan merusak harga diri dan masa depan.

Update:
Luna Maya tidak termasuk orang yang ditangkap oleh Tim Badan Narkotika Nasional (BNN)

Pencarian:
Irwansyah Tertangkap, Raffi Ahmad Pesta Narkoba, Raffi Host acara Dahsyat RCTI, artis ditangkap BNN, Raffi pesta sabu dan narkotika, Tertangkapnya artis oleh Badan Narkotika Nasional

No comments:

Post a Comment