Pages

Tuesday, January 14, 2014

Jadwal Pertandingan Liga Italia Terbaru 2014 | Lengkap

Jadwal Pertandingan Liga Italia - sepakbola eropa selalu ditunggu oleh para penggemarnya. memang sepakbola eropa terkenal dengan berkumpulnya berbagai pemain berbakat yang hebat serta bertalenta bagus. hal itu dikarenakan di eropa terdapat berbagai macam liga berkualitas dunia tempat berkumpulnya para pemain hebat dan berkelas dunia. di tahun 2013/2014 ini persaingan antar klub klub liga eropa pin semakin sengit dan ketat.

Terdapat beberapa kompetisi di eropa yang diminati terutama oleh penonton/penggemar bola dari indonesia. yang paling utama tentu saja kompetisi tingkat atas sekelas liga champions eropa, namun beberapa liga domestik yang elit seperti liga italia, liga spanyol, liga inggris dan busdesliga jerman tidak kalah seru dan menarik untuk ditonton tentunya.

Baca juga : Jadwal piala dunia 2014.

Kali ini kita akan membahas liga italiia yang sering dikenal dengan nama serie A. seria A sendiri merupakan liga/kompetisi yang dipenuhi banyak pemain bertalenta serta berbakat dan memiliki skill tinggi/diatas rata rata. tiap minggunya semua tim yang berlaga di liga italia bertanding untuk memperebutkan posisi tahta sebagai pemuncak klasemen. beberapa nama nama tim yang berprestasi dan calon kandidat juara seperti juventus, napoli, inter milan, as roma, ac milan, serta fiorentina tentu menduduki rangking atas dalam perebutan juara.

Di Indonesia sendiri pertandingan siaran langsung/live liga italia sempat ditayangkan oleh stasiun televisi TVRI, namun terdengar kabar bahwa januari ini kontrak hak siar TVRI akan berakhir, so anda penggemar serie A italia harus rela kecewa dan berpindah ke stasiun tv berbayar/parabola untuk menonton pertandingannya yang biasanya disiarkan tiap weekend pada hari sabu-minggu atau midweek pada hari rabu-kamis.

Liga italia memang sangat menarik disimak, mulai dari klasemen sementara, top skor/pencetak gol terbanyak serta hasil pertandingannya pun menarik dikarenakan sering menghasilkan partai dengan skor besar. nah maka dari itu tentunya jadwal pertandingan serie A liga italia update terbaru 2014 tidak ingin anda lewatkan bukan, so simak ulasan detail lengkapnya dibawah ini . . .



Jadwal Pertandingan Liga Italia Terbaru 2014 | Lengkap



Jadwal Pertandingan Liga Italia Terbaru 2014 | Lengkap :

Jadwal Serie A Liga Italia Bulan Januari 2014

Jadwal Liga Italia Pekan 18

5-6 Januari 2014

Catania-Bologna
Chievo-Cagliari
Fiorentina-Livorno
Genoa-Sassuolo
Juventus-Roma
Lazio-Inter
Milan-Atalanta
Napoli-Sampdoria
Parma-Torino
Udinese-Verona


Jadwal Liga Italia Pekan 19

11-12 Januari 2014

Atalanta-Catania
Bologna-Lazio
Cagliari-Juventus
Verona-Napoli
Inter-Chievo
Livorno-Parma
Roma-Genoa
Sampdoria-Udinese
Sassuolo-Milan
Torino-Fiorentina


Jadwal Liga Italia Pekan 20

18-19 Januari 2014

Atalanta-Cagliari
Bologna-Napoli
Catania-Fiorentina
Chievo-Parma
Genoa-Inter
Juventus-Sampdoria
Milan-Verona
Roma-Livorno
Sassuolo-Torino
Udinese-Lazio


Jadwal Liga Italia Pekan 21

25-26 Januari 2014

Cagliari-Milan
Fiorentina-Genoa
Inter-Catania
Lazio-Juventus
Livorno-Sassuolo
Napoli-Chievo
Parma-Udinese
Sampdoria-Bologna
Torino-Atalanta
Verona-Roma


Jadwal Serie A Liga Italia Bulan Februari 2014

Jadwal Liga Italia Pekan 22

1-2 Februari 2014

Atalanta-Napoli
Bologna-Udinese
Cagliari-Fiorentina
Catania-Livorno
Chievo-Lazio
Genoa-Sampdoria
Juventus-Inter
Milan-Torino
Roma-Parma
Sassuolo-Verona


Jadwal Liga Italia Pekan 23

8-9 Februari 2014

Fiorentina-Atalanta
Inter-Sassuolo
Lazio-Roma
Livorno-Genoa
Napoli-Milan
Parma-Catania
Sampdoria-Cagliari
Torino-Bologna
Udinese-Chievo
Verona-Juventus


Jadwal Liga Italia Pekan 24

15-16 Februari 2014

Atalanta-Parma
Cagliari-Livorno
Catania-Lazio
Fiorentina-Inter
Genoa-Udinese
Juventus-Chievo
Milan-Bologna
Roma-Sampdoria
Sassuolo-Napoli
Verona-Torino


Jadwal Liga Italia Pekan 25

22-23 Februari 2014

Bologna-Roma
Chievo-Catania
Inter-Cagliari
Juventus-Torino
Lazio-Sassuolo
Livorno-Verona
Napoli-Genoa
Parma-Fiorentina
Sampdoria-Milan
Udinese-Atalanta


Jadwal Serie A Liga Italia Bulan Maret 2014

Jadwal Liga Italia Pekan 26

1-2 Maret 2014

Atalanta-Chievo
Cagliari-Udinese
Fiorentina-Lazio
Genoa-Catania
Livorno-Napoli
Milan-Juventus
Roma-Inter
Sassuolo-Parma
Torino-Sampdoria
Verona-Bologna


Jadwal Liga Italia Pekan 27

8-9 Maret 2014

Bologna-Sassuolo
Catania-Cagliari
Chievo-Genoa
Inter-Torino
Juventus-Fiorentina
Lazio-Atalanta
Napoli-Roma
Parma-Verona
Sampdoria-Livorno
Udinese-Milan


Jadwal Liga Italia Pekan 28

15-16 Maret 2014

Atalanta-Sampdoria
Cagliari-Lazio
Fiorentina-Chievo
Genoa-Juventus
Livorno-Bologna
Milan-Parma
Roma-Udinese
Sassuolo-Catania
Torino-Napoli
Verona-Inter


Jadwal Liga Italia Pekan 29

22-23 Maret 2014

Bologna-Cagliari
Catania-Juventus
Chievo-Roma
Inter-Atalanta
Lazio-Milan
Napoli-Fiorentina
Parma-Genoa
Sampdoria-Verona
Torino-Livorno
Udinese-Sassuolo


Jadwal Liga Italia Pekan 30

25-26 Maret 2014

Atalanta-Livorno
Cagliari-Verona
Catania-Napoli
Chievo-Bologna
Fiorentina-Milan
Genoa-Lazio
Inter-Udinese
Juventus-Parma
Roma-Torino
Sassuolo-Sampdoria


Jadwal Liga Italia Pekan 31

29-30 Maret 2014

Bologna-Atalanta
Lazio-Parma
Livorno-Inter
Milan-Chievo
Napoli-Juventus
Sampdoria-Fiorentina
Sassuolo-Roma
Torino-Cagliari
Udinese-Catania
Verona-Genoa


Jadwal Serie A Liga Italia Bulan April 2014

Jadwal Liga Italia Pekan 32

5-6 April 2014

Atalanta-Sassuolo
Cagliari-Roma
Catania-Torino
Chievo-Verona
Fiorentina-Udinese
Genoa-Milan
Inter-Bologna
Juventus-Livorno
Lazio-Sampdoria
Parma-Napoli


Jadwal Liga Italia Pekan 33

12-13 April 2014

Bologna-Parma
Livorno-Chievo
Milan-Catania
Napoli-Lazio
Roma-Atalanta
Sampdoria-Inter
Sassuolo-Cagliari
Torino-Genoa
Udinese-Juventus
Verona-Fiorentina


Jadwal Liga Italia Pekan 34

19-20 April 2014

Atalanta-Verona
Catania-Sampdoria
Chievo-Sassuolo
Fiorentina-Roma
Genoa-Cagliari
Juventus-Bologna
Lazio-Torino
Milan-Livorno
Parma-Inter
Udinese-Napoli


Jadwal Liga Italia Pekan 35

26-27 April 2014

Atalanta-Genoa
Bologna-Fiorentina
Cagliari-Parma
Inter-Napoli
Livorno-Lazio
Roma-Milan
Sampdoria-Chievo
Sassuolo-Juventus
Torino-Udinese
Verona-Catania


Jadwal Pertandingan Serie A Liga Italia Bulan Mei 2014

Jadwal Liga Italia Pekan 36

3-4 Mei 2014

Catania-Roma
Chievo-Torino
Fiorentina-Sassuolo
Genoa-Bologna
Juventus-Atalanta
Lazio-Verona
Milan-Inter
Napoli-Cagliari
Parma-Sampdoria
Udinese-Livorno


Jadwal Liga Italia Pekan 37

10-11 Mei 2014

Atalanta-Milan
Bologna-Catania
Cagliari-Chievo
Inter-Lazio
Livorno-Fiorentina
Roma-Juventus
Sampdoria-Napoli
Sassuolo-Genoa
Torino-Parma
Verona-Udinese


Jadwal Liga Italia Pekan 38

16 Mei 2014

Catania-Atalanta
Chievo-Inter
Fiorentina-Torino
Genoa-Roma
Juventus-Cagliari
Lazio-Bologna
Milan-Sassuolo
Napoli-Verona
Parma-Livorno
Udinese-Sampdoria


Nah, itu tadi sedikit info mengenai jadwal pertandingan sepakbola liga italia update terbaru tahun 2014 lengkap dari pekan ke pekan. jadwal diatas merupakan jadwal resmi musim 2013/2014 yag dirilis badan sepakbola tertinggi di Italia, FIGC. namun jadwal pertandingan yang sudah ditentukan tanggal dan harinya bisa saja berubah tergantung keputusan FIGC. entah itu karena faktor cuaca atau hal penghambat lainnya. sekian dulu informasi lengkap mengenai jadwal pertandingan serie A liga italia terbaru 2014 yang bisa kami bagikan, semoga bermanfaat bagi para penggemar sepakbola serie A. baca juga artikel sport kami tentang Daftar pemain sepakbola muslim.

No comments:

Post a Comment